Posyandu Wilayah Geluntung Kelod. Selasa, 20 Mei 2025
Bertempat di Balai Banjar Geluntung Kelod dilaksanakan kegiatan Posyandu Siklus Hidup. Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap bulannya. Masyarakat berdatangan untuk memperoleh pelayanan Kesehatan mulai dari balita hingga lansia.